Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Blended Learning

  • Uyun M
N/ACitations
Citations of this article
45Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

AbstrakDi tengah merebaknya penyebaran covid-19 yang terjadi di Indonesia membawa dampak pada sistem pendidikan di indonesia. Sekolah memberi solusi pembelajaran pada masa ini adalah dengan menggunakan pembelajaran tatap muka dan daring secara bergantian untuk mengurangi jumah siswa yang hadir di sekolah pada saat pembelajaran tatap muka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Blended Learning. Lokasi penelitian ini di M.Ts Al-Islahuddiny Kediri Kabupaten Lombok Barat. Sampel Penelitian ini yaitu siswa kelas IX M.Ts Al Islahuddiny Kediri sebanyak 32 orang siswa.Dari data hasil penelitan dianalisis menggunakan statistik deskriptif dengan uji hipotesis yaitu paired sampel t-test. Dari uji hipotesisi penelitian dihasilkan bahwa thitung= 5,3509 >ttabel= 1,6955 dengan  = 0,05 ,ini berarti H0 ditolak dan HA diterima, sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar matematika siswa sebelum dan setelah penerapan model pembelajaran Blended Learning. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Blended Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Cite

CITATION STYLE

APA

Uyun, M. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Blended Learning. JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala, 7(1). https://doi.org/10.58258/jupe.v7i1.3064

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free