Hubungan Kebutuhan Informasi Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan dalam Penyelesaian Skripsi dengan Ketersediaan Koleksi

  • Almas H
  • Andajani K
  • Istiqomah Z
N/ACitations
Citations of this article
133Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kebutuhan informasi mahasiswa program studi ilmu perpustakaan dalam penyelesaian skripsi dengan ketersediaan koleksi di Perpustakaan Pusat Universitas Negeri Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian korelasional. hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan yang positif antara kebutuhan informasi mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan dalam penyelesaian skripsi dengan ketersediaan koleksi di Perpustakaan Pusat Universitas Negeri Malang sebesar 0,558 yang termasuk kategori sedang.

Cite

CITATION STYLE

APA

Almas, H., Andajani, K., & Istiqomah, Z. (2018). Hubungan Kebutuhan Informasi Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan dalam Penyelesaian Skripsi dengan Ketersediaan Koleksi. BIBLIOTIKA : Jurnal Kajian Perpustakaan Dan Informasi, 2(1), 63–71. https://doi.org/10.17977/um008v2i12018p063

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free