KEMAMPUAN SERVIS ATAS PERMAINAN BOLA VOLI (Studi Eksperimen Model Pembelajaran dan Koordinasi Mata Tangan)

  • EVIONORA E
  • Asmawi M
  • Samsudin S
N/ACitations
Citations of this article
102Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini secara keseluruhan bertujuan adalah untuk mengetahui dampak perbedaan serta interaksi dari model pembelajaran dan koordinasi mata-tangan pada pencapaian kemampuan servis atas Permainan bola voli. Metode penelitian ini menggunakan eksperimen dengan rancangan treatment by level 2 x 2. Penelitian ini dilakukan di MTS Pembangunan UIN Jakarta, dengan sampel penelitian adalah peserta didik kelas VIII sebanyak 60 peserta didik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara model pembelajaran tutor sebaya dan STAD terhadap kemampuan servis atas permainan bola voli, (2) Ada pengaruh interaksi yang signifikan antara model pembelajaran dengan koordinasi mata tangan terhadap hasil belajar kemampuan servis atas pada permainan bola voli,  (3) ada perbedaan signifikan kemampuan servis atas pada permainan bola voli dengan menggunakan model pembelajaran tutor sebaya dan STAD pada kelompok peserta didik koordinasi mata tangan tinggi, dan (4) ada perbedaan signifikan kemampuan servis atas pada permainan bola voli dengan menggunakan model pembelajaran tutor sebaya dan STAD pada kelompok peserta didik koordinasi mata tangan rendah.

Cite

CITATION STYLE

APA

EVIONORA, E., Asmawi, M., & Samsudin, S. (2020). KEMAMPUAN SERVIS ATAS PERMAINAN BOLA VOLI (Studi Eksperimen Model Pembelajaran dan Koordinasi Mata Tangan). JURNAL SEGAR, 8(2), 68–79. https://doi.org/10.21009/segar/0802.03

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free