Analisis Konsekuensi Ekonomi Akibat Kejahatan di Indonesia

  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
18Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kejahatan memengaruhi keputusan masyarakat melakukan kegiatan ekonomi. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh dari beberapa tipologi kejahatan dan variabel nonkejahatan terhadap Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) per kapita serta mengidentifikasi adanya dependensi spasial dari PDRB per kapita di Indonesia. Penelitian ini menggunakan data cross section dengan Spatial Lag Model (SLM). Hasil penelitian menunjukkan terdapat autokorelasi spasial negatif pada PDRB per kapita. Kejahatan pembunuhan dan tenaga kerja memengaruhi PDRB per kapita secara negatif dan signifikan. Sementara itu, variabel kejahatan penipuan/perbuatan curang, penggelapan, dan korupsi; pengeluaran pemerintah daerah, angka harapan hidup, Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN), serta Penanaman Modal Asing (PMA) berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB per kapita.

Cite

CITATION STYLE

APA

Palokoto, T., Purwanti, E. Y., & Mudakir, Y. B. (2020). Analisis Konsekuensi Ekonomi Akibat Kejahatan di Indonesia. Jurnal Ekonomi Dan Pembangunan Indonesia, 20(2), 146–159. https://doi.org/10.21002/jepi.2020.09

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free