MODEL ISOTERM ADSORPSI LITIUM DARI BRINE WATER, BOGOR MENGGUNAKAN ADSORBEN HYDROUS MANGANESE OXIDE (HMO)

  • Siregar M
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak Telah dilakukan proses adsorpsi litium dari brine water yang berasal dari Ciseeng, Bogor. Adsorpsi dilakukan dengan menggunakan variasi dosis adsorben (5; 7,5; 10; 12,5; dan 15 g/L) dan waktu proses (0,5; 1; 2; 3; 4; dan 24 jam) dengan menggunakan adsorben sintetis H2Mn2O4(HMO) hasil aktivasi asam dari prekursor LiMn2O4 (LMO). Hasil penelitian menunjukkan bahwa dosis adsorben dengan persen adsorpsi litium tertinggi didapatkan pada dosis 7,5 g/L dengan persen adsorpsi litium 7,28 % dengan nilai selektifitas αLi/Na 0,92 dan αLi/K 1,18. Persen adsorpsi litium dengan variasi waktu tertinggi yaitu pada waktu 24 jam dengan persen adsorpsi litium sebesar 15,33 % dengan nilai selektifitas αLi/Na 2,38 dan αLi/K 0,89 pada dosis 7,5 g/L. Adsorpsi Li dari brine water Bogor ini mengikuti model isoterm Freundlich karena nilai R 2 lebih tinggi daripada model isoterm Langmuir, sehingga adsorpsi yang terjadi adalah adsorpsi fisik (fisiosorpsi) dan membentuk lapisan multilayer. Abstract The lithium adsorption process has been carried out from brine water from Ciseeng, Bogor. Adsorption was done by using various doses of adsorbent (5; 7.5; 10; 12.5; and 15 g/L) and processing times (0.5; 1; 2; 3; 4; and 24 h) using synthetic H2Mn2O4 (HMO) adsorbent from the result of acid activation from the precursors LiMn2O4 (LMO). The results showed that the highest dose of lithium adsorption was 7.5 g / L with 7.28% lithium adsorption with selectivity values of αLi / Na 0.92 and αLi / K 1.18. Percentage of lithium adsorption with the highest time variation was at 24 h with lithium adsorption percentage of 15.33% with selectivity values of αLi / Na 2.38 and αLi /K 0.89 at a dose of 7.5 g/L. The Li adsorption process from Bogor brine water follows the Freundlich isotherm model because the R 2 value is higher than the Langmuir isotherm model, so the adsorption that occurs is physical adsorption (physisorption) and forms a multilayer.

Cite

CITATION STYLE

APA

Siregar, M. Y. (2020). MODEL ISOTERM ADSORPSI LITIUM DARI BRINE WATER, BOGOR MENGGUNAKAN ADSORBEN HYDROUS MANGANESE OXIDE (HMO). Metalurgi, 34(3). https://doi.org/10.14203/metalurgi.v34i3.478

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free