Membangun Struktur Realtime Database Firebase Untuk Aplikasi Monitoring Pergerakan Group Wisatawan

  • Sudiartha I
  • Indrayana I
  • Suasnawa I
N/ACitations
Citations of this article
266Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini fokus pada merancang dan membuat struktur realtime database firebase untuk aplikasi monitoring pergerakan wisatawan. Firebase merupakan salah satu cloud database yang memang didesain untuk cloud application. Database Firebase mengutamakan waktu akses data. Aplikasi ini berbasis android yang melibatkan banyak user didalamnya. Sehingga membutuhkan struktur database yang kokoh untuk menopang aplikasi ini supaya dapat berjalan secara optimal. Data yang disimpan di sisi server adalah data latitude dan longitude dari posisi wisatawan. Data posisi latitude dan longitude ini diperoleh dari Satelite GPS melalui permintaan posisi dari masing – masing smartphone wisatawan. Aktor utama dalam aplikasi ini adalah tour leader(guide) dan anggota group wisatawan (guest). Database yang dibangun melibatkan 2 node besar yaitu node “Guide” dan node “ChatGroup” dimana sebelumnya telah melalui proses perataan struktur database. Proses pembuatan struktur model data firebase, juga perlu memperhatikan bagaimana data tersebut disajikan dalam antar muka user sehingga  waktu akses data  menjadi lebih optimal.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Sudiartha, I. K. G., Indrayana, I. N. E., & Suasnawa, I. W. (2018). Membangun Struktur Realtime Database Firebase Untuk Aplikasi Monitoring Pergerakan Group Wisatawan. Jurnal Ilmu Komputer, 11(2), 96. https://doi.org/10.24843/jik.2018.v11.i02.p04

Readers over time

‘19‘20‘21‘22‘23‘24‘25020406080

Readers' Seniority

Tooltip

PhD / Post grad / Masters / Doc 4

67%

Lecturer / Post doc 2

33%

Readers' Discipline

Tooltip

Computer Science 27

51%

Engineering 24

45%

Chemical Engineering 1

2%

Chemistry 1

2%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free
0