Kompetensi Penyuluh, Motivasi dan Produktivitas Kerja Penyuluh

  • Kamsiah K
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian in berjudul Kompetensi Penyuluh, Motivasi dan Produktivitas Kerja Penyuluh telah dilaksanakan di Wilayah Kerja Dinas Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Sleman Provinsi Daerah IstimewaYogyakarta. Data yang terkait dengan kompetensi penyuluh didapatkan dari Dinas Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Kabupaten Sleman Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasional dengan tujuan untuk mengetahui hubungan antara kompetensi penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, hubungan antara motivasi kerja penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, dan hubungan antara kompetensi penyuluhdan motivasi kerja secara bersama-sama dengan produktivitas kerja penyuluh. hasil penelitian menunjukkan. terdapat hubungan positif antara kompetensi penyuluh dengan produktivitas kerja penyuluh, terdapat hubungan positif antara motivasi kerja dengan produktivitas kerja penyuluh, TERDAPAT hubungan positif antara kompetensi penyuluh dan motivasi kerja secara bersama-sama dengan produktivitas kerja penyuluh.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kamsiah, K. (2015). Kompetensi Penyuluh, Motivasi dan Produktivitas Kerja Penyuluh. Jurnal Penyuluhan Perikanan Dan Kelautan, 9(2), 1–16. https://doi.org/10.33378/jppik.v9i2.80

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free