Abstract: Sermon is a part of a ministry in the church service. It oftenly considered as a way to convey the true God’s Word. However, not every sermon is biblical. This article aimed to give a description of a biblical expository sermon. This is a biblical research with exposition approach on Nehemiah 8:1-9. And the conclusion of the research gave four criterions of biblical expository sermon, those are: Preacher must have a wide knowledge, sermon must be text oriented, as an embodiment of a ministry and compliment to God, have a specific ability to communicate the Bible’s contents. Abstrak: Khotbah merupakan salah bentuk pelayanan yang dilakukan dalam ibadah. Khotbah sering diartikan sebagai sarana menyampaiakan kebenaran firman Tuhan. Namun tidak semua khotbah bersifat alkitabiah. Artikel ini bertujuan untuk memberikan deksripsi tentang khotbah yang alkitabiah. Artikel ini merupakan penelitian teks Alkitab dengan pendekatan eksposisi pada Nehemia 8:1-9. Kesimpulan memberikan empat kriteria sebagai khotbah ekspositori yang alkitabiah, yaitu: Pengkhotbah harus memiliki pengetahuan yang luas, khotbah harus tetap berdasarkan kepada teks, sebagai suatu wujud pelayanan dan pujian kepada Allah, memiliki ketrampilan khusus dalam mengkomunikasikan isi kitab.
CITATION STYLE
Saputro, S. A. (2018). Khotbah Ekspositori yang Alkitabiah Menurut Nehemia 8:1-9. EPIGRAPHE: Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kristiani, 1(1), 55. https://doi.org/10.33991/epigraphe.v1i1.9
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.