Sistem proses jual beli pada Toko Coklat Kiloan yang masih menggunakan cara manual yaitudengan pembeli harus datang ke Toko Coklat Kiloan atau pesan melalui telepon langsung darihandphone pembeli ke handphone admin yang kurang efektif. Dengan melakukan observasi danmengumpulkan data serta informasi yang dibutuhkan, penulis melakukan Analisa dan hasil Analisatersebut diimplementasikan ke dalam sebuah program. Dengan adanya program ini penulis harap,semoga fasilitas dan pelayanan terhadap pembeli diharapkan dapat diberikan secara maksimal.Begitupun dengan laporan yang berjalan sebelumnya di mana bentuk laporan penjualan masih dibuatmanual dengan cara tulis tangan disecarik kertas dan bentuk itu yang akan dilaporkan ke owner, sertalaporan stok barang yang masih menggunakan excel dalam setiap laporan stok. Dengan adanya websitetoko coklat kiloan ini, diharapkan dapat membantu proses transaksi dan bentuk laporan yang prosesnyaakan tercatat ke dalam sistem. Program ini juga dapat membantu meringankan staf toko karena semuabentuktransaksi dan laporan tercatat dalam system. Bagi pembeli pun sangat dimudahkan dalamberbelanja, bahkan hingga diinformasikan status produk yang sudah dibeli sudah sampai mana.
CITATION STYLE
Ismail, A. A., & Faizah, S. (2024). Sistem Informasi Penjualan Coklat dan Aneka Kue Berbasis Web Pada Toko Coklat Kiloan, Tambun Selatan. IKRA-ITH Informatika : Jurnal Komputer Dan Informatika, 8(2), 109–119. https://doi.org/10.37817/ikraith-informatika.v8i2.2965
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.