PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENGENDALIAN HAMA DAN PENYAKIT PADA TANAMAN KAKAO (Theobaroma cacao L.) DI DESA ULANTA KECAMATAN SUWAWA KABUPATEN BONE BOLANGO

  • Amirudin A
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat peranan kelompok tani terhadap Pengendalian Hama dan Penyakit Pada Tanaman Kakao di Desa Ulanta Kecamatan Suwawa Kabupaten Bone Bolango Provinsi Gorontalo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey, dengan metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel acak sederhana (Simple Random Sampling). Analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif dengan menggunakan Analisis pengukuran skala likert. Hasil penelitian menunjukan bahwa besarnya tingkat peranan kelompok tani pada petani kakao sebesar 57,28% yang artinya bahwa kemampuan pengurus kelompok tani kakao dalam pembimbingan anggotanya cukup berperan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Amirudin, A. (2021). PERANAN KELOMPOK TANI DALAM PENGENDALIAN HAMA DAN PENYAKIT PADA TANAMAN KAKAO (Theobaroma cacao L.) DI DESA ULANTA KECAMATAN SUWAWA KABUPATEN BONE BOLANGO. Journal Of Agritech Science (JASc), 5(02), 53–64. https://doi.org/10.30869/jasc.v5i02.795

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free