Manajemen Fundraising dalam Meningkatkan Kesadaran Berzakat Masyarakat Melalui Lembaga Amil Zakat

  • Makhrus M
  • Hasan I
  • Mukarromah S
N/ACitations
Citations of this article
57Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Fundraising zakat sebagai aspek fundamental dalam pengumpulan zakat, kekuatan fundraising dapat meningkatkan jumlah donasi, kepercayaan, dan citra lembaga. Tujuan dalam kegiatan ini mengoptimalisasi manajemen fundraising dalam bentuk pelatihan dengan membagi materi dalam tiga sesi yaitu hukum zakat dan urgensi fundraising zakat, strategi fundraising, dan sistem pelayanan donatur. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ini menunjukkan bahwa program fundraising organisasi pengelola zakat dilakukan secara luring dan daring, sehingga dibutuhkan berbagai inovasi dan kolaborasi dengan berbagai stakeholders dalam meningkatkan penghimpunan zakat, oleh sebab itu optimalisasi manajemen fundraising mampu memberikan ruang korektif kepada lembaga zakat secara kelembagaan dalam menyediakan program yang lebih kreatif dan inovatif dan kepercayaan kepada muzaki untuk menunakan zakat secara terlembaga.

Cite

CITATION STYLE

APA

Makhrus, M., Hasan, I., & Mukarromah, S. (2024). Manajemen Fundraising dalam Meningkatkan Kesadaran Berzakat Masyarakat Melalui Lembaga Amil Zakat. Jurnal Literasi Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat, 3(1), 1–14. https://doi.org/10.61813/jlppm.v3i1.102

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free