PENDAMPINGAN PEMBUATAN PUISI PADA GURU BAHASA INDONESIA DI MIS KECAMATAN SOSA KABUPATEN PADANG LAWAS

  • Siregar N
  • Sari Nasution D
  • Salamah Hasibuan E
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Permasalahan yang dihadapi adalah  kurangnya pemahaman guru terkait  tema, rasa, nada, amanat dalam puisi. Oleh karena itu, penulis  memberikan solusi berupa sharing pengetahuan dan pengalaman, pelatihan, dan pendampingan meliputi tema, rasa, nada, amanat. Tujuan Pengabdian Kepada Masyarakat  ini pendampingan pembuatan puisi pada guru bahasa Indonesia di MIS Kecamatan Sosa Kabupaten Padanglawas.. Kegiatan yang digunakan ada dua kegiatan, yaitu Traditional Scouting. Pada kegiatan Traditional Scouting dilaksanakan melalui 3 (tiga) metode, yaitu orientasi, workshop, dan pendampingan. Berdasarkan hasil pendampingan para guru mendapatkan  tambahan  referensi dalam menguasai puisi, Guru lebih paham cara menentukan tema, rasa, nada, dan amanat dengan mudah. Secara umum, hasil kegiatan ini menunjukkan adanya peningkatan pemahaman guru tentang puisi. Ini terlihat dari jumlah guru keseluruhan yang hadir. Jumlah gurunya yang hadir 11 orang. Sedangkan 1 orang lagi tidak hadir beralasan sakit.

Cite

CITATION STYLE

APA

Siregar, N., Sari Nasution, D., Salamah Hasibuan, E., Cahaya Hasibuan, M., Melani, R., Hasibuan, N., & Mardiah, R. (2023). PENDAMPINGAN PEMBUATAN PUISI PADA GURU BAHASA INDONESIA DI MIS KECAMATAN SOSA KABUPATEN PADANG LAWAS. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin, 6(3), 257–263. https://doi.org/10.36341/jpm.v6i3.3157

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free