Sistem Informasi Perhitungan Capaian Kinerja Pegawai di Badan Pusat Statistik Kabupaten Garut

  • Husni B
  • Setiawan R
N/ACitations
Citations of this article
53Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk membuat sistem informasi perhitungan capaian kinerja pegawai yang menghasilkan laporan berdasarkan pada PP Nomor 46 tahun 2011, Perka BKN nomor 1 tahun 2011 dan perka Badan Pusat Statistik Nomor 15 Tahun 2008. Metode Pengembangan sistem menggunakan metode waterfall dengan tahapan analysis, design, coding dan testing. metode pengujian sistem menggunakan black box testing. Hasil dari penelitian ini berupa flowchart proses bisnis sistem yang sedang berjalan, flowmap proses bisnis yang diusulkan, Data Flow Diagram dari level 0 sampai level 2, Entity Relation Diagram, dan sistem informasi berbasis web. Sistem informasi ini mempunyai empat jenis user yaitu admin, kasie/ staff ,koseka dan kepala BPS. Sistem informasi ini hanya mengolah data pegawai, data kecamatan, data perka dan data pekerjaan di Badan Pusat Statistik kabupaten Garut, sistem informasi perhitungan capaian kinerja ini dapat menghasilkan laporan capaian kinerja pegawai dengan waktu yang cepat serta data yang akurat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Husni, B. A. R., & Setiawan, R. (2017). Sistem Informasi Perhitungan Capaian Kinerja Pegawai di Badan Pusat Statistik Kabupaten Garut. Jurnal Algoritma, 13(2), 421–429. https://doi.org/10.33364/algoritma/v.13-2.421

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free