Pengaruh Kemampuan Membaca dan Teori Sastra terhadap Kemampuan Menulis (Survei SMA Swasta Jakarta Timur)

  • Sari N
N/ACitations
Citations of this article
37Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini berjudul Pengaruh Kemampun Membaca dan Penguasaan Teori Sastra Terhadap Kemampuan Menulis (Survei SMA Swasta Jakarta Timur). Penelitian ini bertujan untuk memperoleh gambaran empirik mengenai pengaruh kemampuan membaca dan penguasaan teori sastra terhadap kemampuan menulis. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Peneliti melakukan survei pada 60 sampel yang dipilih secara acak dari seluruh siswa di SMA 1 Cawang Baru dan SMA Karya Enam-Enam. Analisis data menggunakan teknik korelasional. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh sebagai berikut 1) Terdapat pengaruh yang signifikan kemampuan membaca dan penguasaan teori sastra secara bersama-sama terhadap kemampuan menulis, diperoleh harga Fhitung  = 53,613>Ftabel = 1,67 pada tingkat signifikan 5%. 2) Terdapat pengaruh yang signifikan Kemampuan Membaca terhadap kemampuan menulis, diperoleh harga thitung = 5,167>ttabel = 1,67 pada tingkat signifikan 5%. 3) Terdapat pengaruh yang signifikan penguasaan teori sastra terhadap kemampuan menulis, diperoleh harga thitung = 5,924>ttabel  = 1,67 pada tingkat signifikan 5%. Kata Kunci:Kemampuan Membaca, Penguasaan Teori Sastra, danKemampuan Menulis

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, N. I. (2017). Pengaruh Kemampuan Membaca dan Teori Sastra terhadap Kemampuan Menulis (Survei SMA Swasta Jakarta Timur). DEIKSIS, 9(02), 158. https://doi.org/10.30998/deiksis.v9i02.1377

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free