Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Kebudayaan Lokal pada Tema Indahnya Kebersamaan untuk Siswa Kelas IV

  • Hasanah S
  • Santoso A
  • Furaidah F
N/ACitations
Citations of this article
37Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstract: This research aims to produce interactive multimedia based on local culture that is feasible in terms of validity, practicality, attractiveness, and effectivity. The development model used was the Lee & Owens model, consists of five steps: analysis, design, development, implementation, evaluation. The validator stated that interactive multimedia was very valid with a score of 92.9%.  Field test results showed that practicality of the product reached 94.5%, and level of attractiveness reached 95.9%.  The results of the cognitive domain t-test were 8,746>1,671, the affective domain was 6,028>1,671, and the psychomotor domain was 3,705>1,671. Those three analysis points out that t-empirical>t-table. It was concluded that interactive mulitmedia was valid, practical, attractive and effective. Abstrak: Penelitian ini bertujuan menghasilkan multimedia interaktif berbasis kebudayaan lokal yang valid, praktis, menarik, dan efektif. Model pengembangan menggunakan model Lee & Owens, terdiri dari lima tahap, yaitu analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Validator menyatakan multimedia interaktif yang dikembangkan telah sangat valid dengan perolehan skor 92,9%. Hasil uji lapangan menunjukkan tingkat kepraktisan produk mencapai 94,5 %, dan tingkat kemenarikan mencapai 95,9%. Hasil perhitungan uji- t ranah kognitif adalah 8,746 1,671, ranah afektif adalah 6,028 1,671, dan ranah psikomotor adalah 3,705 1,671. Ketiga analisis uji- t menunjukkan t-empirik t-tabel. Disimpulkan bahwa multimedia interaktif telah valid, praktis, menarik, dan efektif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hasanah, S. A., Santoso, A., & Furaidah, F. (2021). Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Kebudayaan Lokal pada Tema Indahnya Kebersamaan untuk Siswa Kelas IV. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 5(10), 1485. https://doi.org/10.17977/jptpp.v5i10.14138

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free