STRATEGI PENINGKATAN LITERASI SAINS DI MADRASAH PADA ERA DIGITAL

  • Rizqa Herianingtyas N
  • Amarulloh R
  • Lubis A
N/ACitations
Citations of this article
13Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi strategi peningkatan literasi sains di madrasah pada era digital. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan kajian pustaka untuk menggali data terkait strategi peningkatan literasi sains di madrasah. Sumber data penelitian yang digunakan bersifat sekunder dengan menggunakan buku-buku dan artikel jurnal ilmiah sebagai sumber data dalam mendeskripsikan hasil dan pembahasan. Hasil dari penelitian ini yaitu bahwa strategi meningkatkan literasi sains madrasah di era digital dalam pembelajaran dapat dilakukan dengan (1) meningkatkan penguasaan guru terhadap elemen literasi sains mencakup konten, konteks, dan kompetensi; (2) menghadirkan iklim pembelajaran berbasis saintifik dan penyelidikan ilmiah; (3) memanfaatkan multimedia berbasis digital; (4) menyusun bahan ajar berbasis literasi sains; (5) monitoring dan evaluasi literasi sains siswa madrasah secara berkala.

Cite

CITATION STYLE

APA

Rizqa Herianingtyas, N. L., Amarulloh, R. R., & Lubis, A. H. (2023). STRATEGI PENINGKATAN LITERASI SAINS DI MADRASAH PADA ERA DIGITAL. Journal of Religious Policy, 1(2), 233–256. https://doi.org/10.31330/repo.v1i2.12

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free