Pendekatan Metodologis Dan Teologis Bagi Pengembangan dan Peningkatan Kualitas Guru MI

  • Zulaiha S
N/ACitations
Citations of this article
35Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Studi Islam merupakan salah satu cabang ilmu favorit untuk dikaji oleh para kalangan ilmuwan, terutama dalam mengkaji persoalan metodologi yang digunakan dalam memahami ajaran Islam, hal ini disebabkan karena masih lemahnya pemahaman umat Islam dalam mengkaji Islam secara komprehensif, salah satu penyebabnya adalah kurangnya umat Islam memahami metodologinya. Demikian pula relevansinya dengan pengembangan dan kualitas guru MI terkait dengan memahami ajaran Islam harus memahami pendekatan-pendekatan apa saja yang digunakan di dalam mengajarkan dan memahami ajaran Islam kepada siswa SD/MI. Oleh karena itu tulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dua pendekatan dalam memahami ajaran Islam yaitu pendekatan metodologis yang diperlukan dalam mengkaji Islam juga pendekatan teologi yang merupakan doktriner yang dapat digunakan dalam memahami Islam. Serta bagaimana keterkaitannya dengan pengembangan dan peningkatan kualitas Guru MI. Kata Kunci : Studi Islam, Pendekatan Metodologis, Pendekatan Teologis

Cite

CITATION STYLE

APA

Zulaiha, S. (2017). Pendekatan Metodologis Dan Teologis Bagi Pengembangan dan Peningkatan Kualitas Guru MI. AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar, 1(1), 45. https://doi.org/10.29240/jpd.v1i1.220

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free