Pembinaan Karakter Siswa Berdasarkan Kurikulum 2013 Sekolah Dasar

  • Fauziah R
  • Montessori M
  • Miaz Y
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
240Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya karakter siswa dan kurangnya pembinaan terhadap karakter siswa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan subyek penelitian Sekolah Dasar Negeri (SDN) 03 Batung, Sekolah Dasar Negeri (SDN) 06 Cindakir, dan Sekolah Dasar Negeri (SDN) 21 Cindakir. Hasil penelitian menunjukan terjadinya Realitas Pendidikan Karakter Siswa Berdasarkan Kurikulum 2013 Sekolah Dasar Negeri Di Gugus III Kecamatan Bungus Teluk Kabung dan guru sudah menggunakan berbagai strategi dan pola dalam menanamkan Pendidikan Karakter Bagi Siswa Sekolah Dasar Negeri di Gugus III Kecamatan Bungus Teluk Kabung. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa guru telah melaksanakan pembinaan karakter kepada siswa berdasarkan kurikulum 2013 di Sekolah Dasar Negeri 21 Cindakir.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fauziah, R., Montessori, M., Miaz, Y., & Hidayati, A. (2021). Pembinaan Karakter Siswa Berdasarkan Kurikulum 2013 Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 6357–6366. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1727

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free