APLIKASI PENJUALAN PERCETAKAN PADA PT. A BERBASIS WEB

  • Usep Teisnajaya
N/ACitations
Citations of this article
49Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Untuk mempermudah penggunaan dalam penjualan yang ada dipercetakan PT. A maka  akan dirancang aplikasi Penjualan Percetakan pada PT. A Berbasis Web, aplikasi ini membantu kerja Manager dan admin sehingga data yang disajikan lebih cepat, tepat dan akurat. Dalam perancangan aplikasi ini menggunakan PHP dan MySQL dalam mengelolah data Penjualan. Aplikasi ini memlikiki Form Login sebagian tindakan autentifikasi untuk menentukan siapa yang bisa mengaskses aplikasi yang sudah dirancang. Hasil dari penelitian ini mengenai data tambah stok barang dan transaksi penjualan dari PT. A sehingga mempermudah seluruh prose kerja dalam PT. A sehingga dokemen yang ada tersusun dengan sempurna.

Cite

CITATION STYLE

APA

Usep Teisnajaya. (2020). APLIKASI PENJUALAN PERCETAKAN PADA PT. A BERBASIS WEB. Klik - Jurnal Ilmu Komputer, 1(1), 35–42. https://doi.org/10.56869/klik.v1i1.68

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free