Vertical Garden Sebagai Solusi Degradasi Ruang Terbuka Hijau dan Edukasi Santri Wahid Hasyim Yogyakarta

  • Indriani H
  • Rafida A
  • Khasanah M
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Jumlah penduduk perkotaan yang terus meningkat memberikan dampak tingginya tekanan terhadap pemanfaatan ruangkota, terutama ruang terbuka hijau sebagai ruang terbuka publik yang berpotensi menjadi ruang permukiman. Meningkatnya pembangunan akan mengurangi ruang terbuka hijau yang ada. Pondok Pesantren Wahid Hasyim Yogyakarta merupakan salah satu pondok pesantren yang ada di pusat kota Yogyakarta yang memiliki lembaga pendidikan dari TK, MTs, MA, dan SMA. Pembangunan disanaterus meningkat seiring dengan meningkatnya siswa yang ada. Oleh karena itu, ruang terbuka hijau menjadi semakin berkurang.Vertical Garden adalah sebuah solusi permasalahan degradasi ruang terbuka hijau di Pondok Pesantren Wahid Hasyim yang menggunakan pendekatan keruangan dengan memaksimalkan lahan kota yang sempit. Penelitian ini menggunakan metode kombinasi penelitian lapangan dan analisis data sekunder.Verical Garden merupakan konsep taman tegak yang menjadikan ruang tanam lebih besar dibanding taman konvensional, sehingga dapat menambah ruang terbuka hijau di Pondok Pesantren Wahid Hasyim Yogyakarta. Kata Kunci :Vertical Garden, Ruang Terbuka Hijau, Lahan Sempit, Yogyakarta.

Cite

CITATION STYLE

APA

Indriani, H., Rafida, A. N., Khasanah, M., & Handziko, R. C. (2021). Vertical Garden Sebagai Solusi Degradasi Ruang Terbuka Hijau dan Edukasi Santri Wahid Hasyim Yogyakarta. Jurnal Pengabdian Masyarakat MIPA Dan Pendidikan MIPA, 4(2), 94–101. https://doi.org/10.21831/jpmmp.v4i2.37498

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free