Pengaruh Jalan Sehat terhadap Kualitas Hidup Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas

  • Taufiq I
N/ACitations
Citations of this article
30Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Background: Diabetes Mellitus (DM) causes a decrease in quality of life in all domains. The most often overlooked cause of DM patients is not carrying out physical activity regularly. Purpose: The purpose of this study was to determine the effect of healthy pathways on the quality of life of type 2 D M patients in the Health Center in Kotabumi North Lampung in 2017. Methods: This study used quasi-experimental pre-post test design with a control group. The number of samples consisted of treatment groups and control groups, each group of 22 respondents. The treatment group was the respondents who carried out healthy walks of intervention, then measured the quality of life of patients with type 2 diabetes mellitus, while the control group did not carry out healthy walking activities. Data analysis uses t test dependent. Results: The results showed that there was an effect of healthy pathways on the quality of life of patients with type 2 diabetes mellitus in the health centers in Kotabumi, North Lampung (p = 0.007). Conclusions : Healthy paths improve the quality of life for patients with type 2 diabetes, including aspects of physical health, psychological health, social and environmental relations. Latar Belakang: Penyakit Diabetes Mellitus (DM) menyebabkan penurunan kualitas hidup disemua domain. Penyebab yang paling sering diabaikan penderita DM adalah tidak melaksanakan aktivitas fisik secara teratur. Tujuan: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh jalan sehat terhadap kualitas hidup penderita DM tipe 2 di Puskesmas wilayah Kotabumi Lampung Utara Tahun 2017. Metode: Penelitian ini menggunakan kuasi eksperimen pre post test design dengan kelompok kontrol. Jumlah sampel terdiri atas kelompok perlakuan dan kelompok kontrol masing-masing kelompok 22 responden. Kelompok perlakuan adalah responden yang dilakukan intervensi jalan sehat, kemudian dilakukan pengukuran kualitas hidup penderita DM tipe 2, sedangkan kelompok kontrol tidak melakukan kegiatan jalan sehat. Analisis data menggunakan t test dependent. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh jalan sehat terhadap kualitas hidup penderita DM tipe 2 di Puskesmas wilayah Kotabumi Lampung Utara (p=0,007). Simpulan: Jalan sehat meningkatkan kualitas hidup penderita DM tipe 2 meliputi aspek kesehatan fisik, kesehatan psikologis, hubungan sosial dan lingkungan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Taufiq, I. (2018). Pengaruh Jalan Sehat terhadap Kualitas Hidup Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas. Jurnal Kesehatan Metro Sai Wawai, 11(1), 1. https://doi.org/10.26630/jkm.v11i1.1736

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free