Sistem Pakar Mendeteksi Malnutrisi pada Remaja dengan Metode Forward Chaining

  • Meidelfi D
  • Alfarissy S
  • Fauzi A
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
71Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Masa remaja merupakan masa transisi, dimana seorang remaja tumbuh menuju kedewasaan. Yang dimaksud dengan kedewasaan adalah kedewasaan dalam pengertian emosi, cara berpikir dan berperilaku. Saat ini banyak hal yang mempengaruhi kedewasaan remaja selain lingkungan, juga perkembangan teknologi yang membuat remaja semakin lalai dan melupakan tugas-tugas yang harus dijalani remaja. Perkembangan teknologi mempunyai pengaruh yang sangat besar pada remaja saat ini, selain membuat mereka lalai dalam menjalankan tugasnya juga membuat mereka lalai dalam menjaga kesehatannya terutama kesehatan fisik, dimana pada saat ini remaja hanya fokus pada laptop dan smartphone saja, sedangkan untuk nutrisi Mereka lupa, sehingga banyak remaja saat ini yang mengalami malnutrisi. Pada penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem pakar yang dapat membantu mendeteksi malnutrisi pada remaja dengan menggunakan metode forward chaining. Penelitian ini diharapkan dapat membantu orang tua dalam melacak malnutrisi pada anak remaja mereka.

Cite

CITATION STYLE

APA

Meidelfi, D., Alfarissy, S., Fauzi, A., & Azura, R. (2021). Sistem Pakar Mendeteksi Malnutrisi pada Remaja dengan Metode Forward Chaining. Inspiration: Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 11(1), 25. https://doi.org/10.35585/inspir.v11i1.2608

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free