PENGEMBANGAN E-MODUL PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS PROBLEM SOLVING BERBANTUAN VIRTUAL LAB PHET PADA MATERI GERAK PARABOLA

  • Purwaningsih S
  • Azizahwati A
  • Sahal M
N/ACitations
Citations of this article
39Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilakukan didasari oleh keterbatasan bahan ajar serta alat atau media pembelajaran fisika yang interaktif. Oleh karena itu, tujuan penelitian ini untuk mengembangkan e-modul pembelajaran fisika berbasis problem solvingberbantuan virtual lab PhET pada materi gerak parabola. Secara khusus penelitian ini bertujuan untuk mengetahui validitas dan praktikalitas e-modul. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D) menggunakan model ADDIE yang dimodifikasi hanya terdiri dari 3 tahap yaitu analisis, perancangan dan pengembangan. Instrumen yang digunakan yaitu instrumen berupa angket lembar validasi dan lembar praktikalitas guru dan siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa skor rata-rata validasi keseluruhan aspek penilaian e-modul termasuk kategori sangat tinggi yaitu 3,50. Hasil uji praktikalitas guru dan siswa diperoleh skor rata-rata keseluruhan aspek penilaian secara berturut-turut 3,68 dan 3,55. E-modul yang dikembangkan valid dan praktis berdasarkan semua aspek penilaian dan layak untuk digunakan dalam pembelajaran.

Cite

CITATION STYLE

APA

Purwaningsih, S., Azizahwati, A., & Sahal, M. (2023). PENGEMBANGAN E-MODUL PEMBELAJARAN FISIKA BERBASIS PROBLEM SOLVING BERBANTUAN VIRTUAL LAB PHET PADA MATERI GERAK PARABOLA. Quantum: Jurnal Inovasi Pendidikan Sains, 14(1), 120. https://doi.org/10.20527/quantum.v14i1.15647

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free