PENGARUH IKLAN, KEPERCAYAAN MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PENGGUNA HANDPHONE OPPO DI KOTA BIMA

  • NATSIR N
  • ERNAWATI S
N/ACitations
Citations of this article
178Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah variabel iklan, kepercayaan merek dan citra merek secara parsial dan secara simultan berpengaruh terhadap Minat Beli Konsumen Handphone Oppo Di Kota Bima. Penelitian ini menggunakan desain survey pada responden dengan menyebarkan kuesioner pada 96 orang. Populasi dalam penelitian ini tidak terukur jumlahnya (Unknown population). Sampel berjumlah 96 orang dengan teknik accidental sampling. pengumpulan data menggunakan kuesioner deng skala likert, observasi, study pustaka.. Analisis data menggunaka uji validitas, uji realibilitas, regresi linear berganda, uji t dan uji F. dengan menggunakan SPSS 20.00. Hasil menunjukan bahwa Iklan (X1) berpengaruh terhadap Minat Beli Konsumen, Kepercayaan Merek (X2), tidak berpengaruh terhadap Minat Beli, Citra Merek (X3) berpengaruh terhadap Minat Beli Konsumen dan secara bersama Iklan (X1), Kepercayaan Merek (X2), Citra Merek (X3) berpengaruh terhadap Minat Beli Kata

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

NATSIR, N., & ERNAWATI, S. (2020). PENGARUH IKLAN, KEPERCAYAAN MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PENGGUNA HANDPHONE OPPO DI KOTA BIMA. Jurnal Ilmiah Manajemen “E M O R,” 4(1), 1. https://doi.org/10.32529/jim.v4i1.506

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 3

43%

PhD / Post grad / Masters / Doc 3

43%

Researcher 1

14%

Readers' Discipline

Tooltip

Business, Management and Accounting 14

56%

Economics, Econometrics and Finance 8

32%

Social Sciences 2

8%

Design 1

4%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free