Derajat Kesantunan Direktif dalam Film "Negeri Lima Menara"

  • Iriyansah M
N/ACitations
Citations of this article
37Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan realisasi kategori tindak tutur direktif dalam film Negeri Lima Menara. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif dengan teknik analisis isi. Pengumpulan data dilaksanakan dengan metode simak, libat, cakap, rekam, dan catat. Analisis data dalam penelitian ini secara deskriptif dengan menggunakan analisis isi. Menganalisis setiap dialog pada setiap adegan yang digunakan dalam penelitian.Hasil penelitian menunjukan dalam film Negeri Lima Menara terdapat enam kategori tindak tutur direktif. Kategori kesantunan direktif meminta sering sekali digunakan oleh penutur dalam melakukan percakapan untuk mengutarakan keinginannya. Kata Kunci: Pragmatik, Kesantunan, Direktif

Cite

CITATION STYLE

APA

Iriyansah, M. R. (2017). Derajat Kesantunan Direktif dalam Film “Negeri Lima Menara.” DEIKSIS, 9(01), 43. https://doi.org/10.30998/deiksis.v9i01.911

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free