Internalisasi Nilai Karakter Nasionalisme melalui Dongeng dan Tari (DORI) bagi Anak Usia Dini

  • Aisyah E
N/ACitations
Citations of this article
125Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk menghadirkan terobosan pembelajaran melalui dongeng dan tari pada pendidikan anak usia dini, dalam menanamkan nilai-nilai karakter karakter nasionalisme pada anak usia dini melalui kegiatan yang bermakna. Kecintaan pada tanah air, cinta damai, peduli lingkungan, peduli sosial dan tanggung jawab adalah bagian dari nilai-nilai karakteristik nasionalisme yang ingin ditanamkan melalui pendekatan penelitian kualitatif pengumpulan data dilakukan melalui studi dokumentasi, wawancara dan observasi penerapan DORI, ternyata mampu menjadi salah satu solusi untuk menanamkan nilai-nilai karakter karakter nasionalisme pada anak usia dini.

Cite

CITATION STYLE

APA

Aisyah, E. N. (2018). Internalisasi Nilai Karakter Nasionalisme melalui Dongeng dan Tari (DORI) bagi Anak Usia Dini. GOLDEN AGE: JURNAL PENDIDIKAN ANAK USIA DINI, 2(2). https://doi.org/10.29313/ga.v2i2.4293

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free