Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis keterampilan proses sains pada materi suhu dan kalor di SMA selama pembelajaran online yang dimana penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif. dalam penelitian ini sampel yang dipakai ialah siswa salah satu SMA di Kabuten Karo kelas XII yang berjumlah 30 orang instrumen penelitian 10 butir soal uraian ketrampilan proses sains. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif lalu Didapatkan dari hasil analisis data yang sudah diolah bahwa keterampilan proses sains siswa kelas XII dalam menyelesaikan soal keterampilan proses sains pada tiap aspek mulai dari aspek mengajukan pertanyaan skor rata rata yang diperoleh sebesar 2,98 dan persentase skor rata rata sebesar 74,5%, aspek berhipotesis skor rata rata yang diperoleh 2,83 dan persentase skor rata rata sebesar 70,8%, aspek merencanakan percobaan skor rata rata yang diperoleh 3,695 dan persentase skor rata rata sebesar 84,3%, aspek interpretasi rata rata yang diperoleh sebesar 2,63 dan persentase skor rata rata sebesar 65,75%, dan aspek komunikasi skor rata rata yang diperoleh 5,76 dan persentase skor rata rata sebesar 57,6%. Sehingga diperoleh kesimpulan bahwa aspek keterampilan proses sains siswa SMA tersebut masih dalam kategori baik dengan rata rata skor keseluruhan diperoleh sebesar 3,58 dan persentase skor rata rata keseluruhan sebesar 70,59%. Hal ini mungkin disebabkan karena selama pembelajaran daring siswa SMA di sekolah tersebut dapat mengikuti proses pembelajaran fisika dengan baik sehingga setelah dilakukan analisis keterampilan proses sains maka diperoleh kesimpulan bahwa keterampilan proses sains salah satu SMA di kabupaten Karo berada dalam kategori baik. Kemudian manfaat ataupun dampak dari hasil penelitian ini adalah selama pembelajaran online guru dapat menambah pengetahuan dan pemahamannya bahwa keterampilan proses sains siswa selama pembelajaran online berada dalam kategori baik, serta dapat mengenal bagaimana karakteristik siswa dalam belajar fisika selama pembelajaran online. Dan penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan kajian bagi peneliti selanjutnya dalam menganalisis keterampilan proses sains fisika siswa SMA selama pembelajaran online This study aims to analyze science process skills on temperature and heat material in high school during online learning, which is included in quantitative descriptive research. In this study, the sample used was 30 students from one of the high schools in Karo regency, class XII. The type of research carried out is descriptive quantitative research, and the research instruments 11 items about the description of science process skills. It was obtained from the result of data analysis that had been processed that the science process skills of class XII students in solving science process skills question in each aspect starting from the aspect of asking the question the average score obtained was 2.98. The average score percentage was 74.5%, aspect hypothesis that the average score obtained is 2.83, and the average score percentage is 70.8%, the aspect of planning the experiment the average score is 3.7 and the percentage of the average score is 84.3%, the average interpretation aspect is 2.63, and the average score percentage is 67.75%. The communication aspect average score is 5.76, and the average score percentage is 57.6%. So that it can be concluded that the science process skills aspect of the high school students is still in the good category with an average overall score of 3.58 and the percentage of the overall average score of 70.59%, this may be because during online learning high school students at the school can follow the physics learning process well, so after analyzing the science process skills, it can be concluded that the science process skills of one of the high schools in Karo district are in the good category. Then the implications of the results of this study include During online learning, the teacher can increase their knowledge and understanding that students’ science process skills during online learning are in a good category And can recognize the characteristics of the students in learning physics during online learning. This research is expected to be a study material for further researchers in analyzing the physics process skills of high school students during online learning.
CITATION STYLE
Turnip, A. R., & Setiawan, I. (2021). Analisis Keterampilan Proses Sains pada Materi Suhu dan Kalor di SMA Selama Pembelajaran Online. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika, 5(3), 466. https://doi.org/10.20527/jipf.v5i3.4058
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.