PENGARUH USIA DAN JENIS KELAMIN TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN TENAGA KEPERAWATAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SOEDARSO PONTIANAK

  • Zulkarnaen M
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Soedarso dibangun sejak Tahun 1970. Pada Tanggal 10 Juli 1973 diresmikan pemakaian oleh Dirjen Pembinaan Kesehatan Departemen Kesehatan RI, yaitu Prof. Dr. Drajat Prawiranegara, saat itub angunan ± 15 % dari Master  Plan, dengan Kapasitas 60 tempat tidur dan 27 orang pegawai.Populasi dalam penelitian ini adalah 300 TenagaKeperawatan. Sedangkan sampel sebanyak 75 Tenaga Keperawatan pada RSUD Dr. Soedarso Pontianak. Alat analisis dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan Ujichi kuadrat.Hasi penelitian ini dapat diketahui bahwa χ2 = 2,17 < tabel (0,05;1) = 3,41. Ini menunjukkan bahwa Ho diterima dan Ha ditolak. Dan χ2 = 0,037 < tabel (0,05;1) = 3,41. Dan Ini menunjukkan bahwa Ho diterima dan Ha ditolak. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa usia dan jenis kelamin tidak berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja Tenaga Keperawatan pada RSUD Dr. Soedarso Pontianak. Kata Kunci: Usia, Jenis Kelamin, Motivasi, RSUD Soedarso.

Cite

CITATION STYLE

APA

Zulkarnaen, M. (2017). PENGARUH USIA DAN JENIS KELAMIN TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN TENAGA KEPERAWATAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. SOEDARSO PONTIANAK. JURNAL PRODUKTIVITAS, 4(1). https://doi.org/10.29406/jpr.v4i1.800

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free