PENGARUH PENDAPATAN ORANG TUA DAN MINAT PESERTA DIDIK TERHADAP HASIL BELAJAR FIQIH

  • Harianto H
  • Lahmi A
  • Nasrul W
N/ACitations
Citations of this article
17Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Hasil belajar bidang fiqih banyak dipengaruhi oleh berbagai aspek, seperti halnya motivasi siswa dalam mendalami ajaran agama yang dianutnya baik untuk kebutuhan bermasyarakat maupun pribadinya, penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan pengaruh dari penghasilan orang tua dan motivasi belajar terhadap hasil pembelajaran bidang Fiqih. Untuk mencapai tujuan tersebut dalam penelitian ini digunakan metode kuantitatif, populasi penelitian berjumlah 177 orang, dari total populasi tersebut peneliti mengambil sampel sebanyak 123 orang. Data peelitian menunjukkan bahwa penghasilan orang tua mempengaruhi hasil belajar peserta didik sebesar 55%, sementara variable X2 yakni motivasi mempengaruhi sebesar 45%, dari hasil analisis diketahui bahwa X1 dan X2 sama-sama memberikan pengaruh terhadap Y (hasil belajar bidang fiqih).

Cite

CITATION STYLE

APA

Harianto, H., Lahmi, A., & Nasrul, W. (2020). PENGARUH PENDAPATAN ORANG TUA DAN MINAT PESERTA DIDIK TERHADAP HASIL BELAJAR FIQIH. Ruhama : Islamic Education Journal, 3(2). https://doi.org/10.31869/ruhama.v3i2.2220

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free