PERAN SERANGGA AIR BAGI IKAN AIR TAWAR

  • Asyari A
N/ACitations
Citations of this article
44Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kebanyakan serangga air pada umumnya hidup di air tawar hanya sebagian kecil yang hidup di air laut Di samping itu, menguntungkan sebagai pakan alami beberapa jenis ikan serangga air dapat Juga merugikan antara lain sebagai predator bagi larva atau ikan-ikan berukuran kecil bahkan ada serangga yang dapat menyebabkan penyakit bagi manusia Pada umumnya ikan-ikan karnivora dan ikan omnivora air tawar memanfaatkan serangga air sebagai pakan alami baik sebagai pakan utama maupun sebagai pakan pelengkap

Cite

CITATION STYLE

APA

Asyari, A. (2017). PERAN SERANGGA AIR BAGI IKAN AIR TAWAR. BAWAL Widya Riset Perikanan Tangkap, 1(2), 53. https://doi.org/10.15578/bawal.1.2.2006.53-60

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free