PERKEMBANGAN PAUD DI INDONESIA DAN DUNIA INTERNASIONAL

  • Wijayanti A
  • Vilmy Fitri Nur
  • Mellyani Sarah Awwalina
N/ACitations
Citations of this article
46Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Fokus utama pada jenjang Pendidikan anak usia dini yaitu membentuk kepribadian serta karakter anak. Berbicara mengenai PAUD dimasa sekarang, PAUD menjadi kebutuhan yang wajib dan bukan lagi sebagai kebutuhan pendukung. Menurut data statistik yang dikeluarkan Sekretariat Jenderal Pusat Data Teknologi dan Informasi, Kemendikbudristek jumlah stauan PAUD tahun 2021 di Indonesia mencapai 187.211 lembaga. Jumlah tersebut tentunya tidak sedikit, hal tersebut membuktikan bahwa PAUD pada masa mendatang menjadi kebutuhan wajib bagi para orang tua yang memiliki anak pada rentang usia 0-6 tahun.  Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan secara online melalui zoom meeting dengan jumlah peserta sebanyak 64 dari berbagai kalangan baik guru/pendidik, mahasiswa dan orangtua. Kegiatan pengabdian dilaksanakan dengan metode ceramah bervariasi dan tanya jawab. Diharapkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dapat meningkatkan pengetahuan tentang perkembangan PAUD di dunia internasional dan Indonesia dan mengoptimalkan Pendidikan Anak Usia Dini sedini mungkin bagi anak usia dini di Indonesia.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wijayanti, A., Vilmy Fitri Nur, & Mellyani Sarah Awwalina. (2022). PERKEMBANGAN PAUD DI INDONESIA DAN DUNIA INTERNASIONAL. IJCE (Indonesian Journal of Community Engagement), 3(2), 37–42. https://doi.org/10.37471/ijce.v3i2.470

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free