ANALISIS KEPUASAN PENGUNJUNG TERHADAP FASILITAS SARANA PRASARANA PADA DESTINASI WISATA OTAK KOKOK JOBEN KABUPATEN LOMBOK TIMUR

  • Komalasari B
  • Damayanti S
  • Wahyuningsih S
N/ACitations
Citations of this article
16Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini membahas tentang Analisis Kepuasan Pengunjung Terhadap Fasilitas Sarana Prasarana Pada Destinasi Wisata Otak Kokok Joben. Otak Kokok Joben memiliki potensi untuk dikelola dan dikembangkan yaitu salah satunya adalah air terjun yang dimana air terjun ini berkhasiat dapat menyumbuhkan penyakit. Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Kepuasan Pengunjung Terhadap Fasilitas Sarana Prasarana pada Destinasi Wisata Otak Kokok Joben Kabupaten Lombok Timur. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif pendekatan deskriptif dan kuantitatif menggunakan skala likert. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Obsrvasi, Kuesioner (angket), wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu IPA (Importance – Perfomance Analysis). Berdasarkan hasil penelitian dan analisa data IPA (Importance Performance Analysis menunjukkan bahwa rata-rata tingkat kesesuaian sebesar 79,60% maka dapat disimpulkan bahwa pengunjung belum puas dengan fasilitas sarana prasarana yang ada di Destinasi Wisata Otak Kokok Joben.

Cite

CITATION STYLE

APA

Komalasari, B. D., Damayanti, S. P., & Wahyuningsih, S. (2023). ANALISIS KEPUASAN PENGUNJUNG TERHADAP FASILITAS SARANA PRASARANA PADA DESTINASI WISATA OTAK KOKOK JOBEN KABUPATEN LOMBOK TIMUR. Journal Of Responsible Tourism, 3(2), 667–678. https://doi.org/10.47492/jrt.v3i2.2846

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free