Rancang Bangun Mesin Produksi Biodiesel Sistem Kontinyu Kapasitas 400 Liter/Jam

  • Suryanto S
  • Abadi S
  • Amanah B
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
24Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Biodiesel merupakan salah satu jenis biofuel (bahan bakar cair dari pengolahan minyak nabati atau lemak hewani). Penggunaan biodiesel di Indonesia dalam dekade terakhir ini terus mengalami peningkatan sehingga sistem produksi biodiesel terus dikembangkan guna menghasilkan produk yang kontinyu, berkualitas dan efisien. Berdasarkan kondisi tersebut maka penelitian ini dilakukan untuk meningkatkan produksi biodiesel dengan merancang mesin produksi sistem kontinyu kapasitas 400 liter/jam menggunakan sistem kontrol seri Arduino Mega 2560 pada alat produksi sehingga diperoleh suatu sistem yang kontinyu dengan mengontrol secara otomatis. Hasil uji coba mesin produksi biodiesel dari penelitian ini diperoleh hasil kapasitas 117 liter/jam/tangki. Dari hasil tersebut diperoleh produk yang terdiri dari 12,5 liter gliserol sedangkan biodiesel 104,5 liter. Ada empat tangki yang bekerja secara sekuen sehingga diperoleh total kapasitas 420 liter/jam. Adapun dari hasil uji mutu biodisel yang telah diuji lab menunjukkan hasil yang sesuai dengan standar SNI.

Cite

CITATION STYLE

APA

Suryanto, S., Abadi, S., Amanah, B., & Wahyudin, W. (2021). Rancang Bangun Mesin Produksi Biodiesel Sistem Kontinyu Kapasitas 400 Liter/Jam. Jurnal Teknik Mesin Sinergi, 18(2), 213–223. https://doi.org/10.31963/sinergi.v18i2.2645

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free