Kajian Nilai Bangunan Baru Berdasarkan Spesifikasi Empiris Pada Rumah Tinggal Tipe Sederhana Di Kota Jayapura Provinsi Papua

  • Dwi Nugroho A
  • Santoso S
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kajian ini mengulas nilai bangunan baru atas rumah tinggal sederhana di Kota Jayapura. Nilai  bangunan baru ini dihitung menggunakan data empiris berupa ukuran luas dan jenis material bangunan.  Data luasan bangunan dan jenis material bangunan diambil dari pengembang properti pada tahun 2023. Berdasarkan hasil perhitungan dari data empiris tersebut, nilai bangunan baru rumah tinggal sederhana dengan luasan 36 meter persegi sebasar Rp160.581.000,00

Cite

CITATION STYLE

APA

Dwi Nugroho, A., & Santoso, S. (2023). Kajian Nilai Bangunan Baru Berdasarkan Spesifikasi Empiris Pada Rumah Tinggal Tipe Sederhana Di Kota Jayapura Provinsi Papua. Jurnal Sosial Teknologi, 3(6), 481–487. https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v3i6.806

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free