PELATIHAN PERSONAL HYGIENE PADA ANAK USIA SEKOLAH DI DESA HARGOREJO, KECAMATAN KOKAP, KULON PROGO, YOGYAKARTA

  • Gustina E
  • Septia D
  • Sari B
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) merupakan langkah ampuh untuk menangkal penyakit, agar terbebas dari berbagai macam penyakit. Perilaku sehat dan kebersihan salah satunya dengan menjaga kebersihan diri sendiri (Personal hygiene). Personal hygiene yang buruk dapat disebabkan oleh pengetahuan yang kurang baik. Tujuan kegiatan pengabidan adalah memberikan edukasi dan pelatihan tentang personal hygiene pada anak usia sekolah. Pelatihan ini dilaksanakan selama 2 hari yaitu tanggal 11-12 Februari 2020. Hasil dari kegiatan pelatihan berjalan dengan baik dan anak-anak antusias dalam mengikuti pelatihan tersebut. Pelatihan dilakukan dengan demonstrasi cuci tangan dengan benar menggunakan sabun. Pada akhir sesi pelatihan, diharapkan adanya komitmen dari pihak skeolah dna juga anak-anak untuk terus menerapkan perilaku hidup bersih dan sehat dengan menjaga kkebersihan diri sendiri.

Cite

CITATION STYLE

APA

Gustina, E., Septia, D., Sari, B. P., & Afriani, E. P. (2020). PELATIHAN PERSONAL HYGIENE PADA ANAK USIA SEKOLAH DI DESA HARGOREJO, KECAMATAN KOKAP, KULON PROGO, YOGYAKARTA. Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 173–176. https://doi.org/10.12928/jp.v4i2.1897

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free