Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perkembangan bahasa anak pada usia 3 tahun. Teknik pengumpulan data yang digunakan terdiri dari observasi dan dokumentasi selama empat hari. Hasil mini riset ini menunjukkan bahwa anak tersebut mengalami perkembangan bahasa sesuai dengan tingkat pencapaian pada usianya. Yang mana anak sudah mampu menggunakan 2 sampai 3 kata dalam pengucapan, kosakata yang dimiliki sudah lebih dari 50 kata.
Cite
CITATION STYLE
APA
Maghfiroh, S., & Eliza, D. (2021). Perkembangan Bahasa Anak Usia 3 Tahun. Journal of Education Research, 2(3), 89–92. https://doi.org/10.37985/jer.v2i3.54
Register to see more suggestions
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.
Already have an account? Sign in
Sign up for free