THE ANALYSIS OF DEIXIS IN THE SONG LYRICS “TO THE BONE” BY PAMUNGKAS

  • Wulandari R
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan tiga jenis deixis pada lirik lagu “To the Bone” karya Pamungkas. Penulis menggunakan metode kualitatif. Peneliti menggunakan analisis dokumen sebagai instrumen dalam penelitian ini. Untuk menganalisis data, penulis menggunakan tiga langkah yaitu reduksi data, display data, dan verifikasi data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tiga jenis deiksis (Levinson, 1983) yaitu: deiksis personal, deiksis spasial, dan deiksis temporal muncul dalam lagu “to the bone” karya Pamungkas. Dari temuan tersebut, penulis menemukan 83 deiksis personal, 1 deiksis temporal, dan 8 deiksis spasial. Hasil dalam penelitian ini menyimpulkan bahwa analisis deiksis pada lagu ini, data yang paling banyak diperoleh adalah deiksis personal yang terdiri dari 83 kata dibandingkan dengan deiksis temporal yang terdiri dari dua kata, dan deiksis spasial yang terdiri dari delapan kata.

Cite

CITATION STYLE

APA

Wulandari, R. (2022). THE ANALYSIS OF DEIXIS IN THE SONG LYRICS “TO THE BONE” BY PAMUNGKAS. Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 1(05), 62–65. https://doi.org/10.56127/jukim.v1i05.482

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free