Memotong Kumis dan Memanjangkan Jenggot Bagi Jama’ah Tabligh: Studi Living Hadis di Masjid al-Ittihad Yogyakarta

  • Ulummudin U
N/ACitations
Citations of this article
32Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kumis dan jenggot menjadi salah satu fenomena menarik yang menjadi identitas kelompok Jamaah Tabligh di masjid al-Ittihad Yogyakarta. Hampir seluruh anggotanya tidak ada yang berkumis. Sebaliknya, mereka pasti mempunyai jenggot. Praktek tersebut merupakan bentuk aplikasi terhadap hadis nabi yang memerintahkan untuk senantiasa mencukur kumis dan memelihara jenggot. Hadis tersebut diperoleh dari proses pengajian yang rutin digelar di masjid tersebut. Selanjutnya, fenomena ini dikaji melalui pendekatan teori ideologinya Pierre Bourdieu yang mengenal adanya habitus, doxa, dan arena. Habitusnya adalah menganggap bahwa mencukur kumis dan memelihara jenggot merupakan bagian dari sunnah surah, sedangkan doxanya ialah sosok yang diwakili oleh Pak Yahya yang berperan sebagai takmir masjid. Sementara, arena dari fenomena ini adalah komunitas Jamaah Tabligh di masjid al-Ittihad. Adapun proses ideologisasinya dilakukan secara bertahap melalui kajian tanpa ada paksaan dan disesuaikan dengan kesiapan mental para anggota. Keywords

Cite

CITATION STYLE

APA

Ulummudin, U. (2020). Memotong Kumis dan Memanjangkan Jenggot Bagi Jama’ah Tabligh: Studi Living Hadis di Masjid al-Ittihad Yogyakarta. Tahdis: Jurnal Kajian Ilmu Al-Hadis, 11(1). https://doi.org/10.24252/tahdis.v11i1.13327

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free