PEMANFAATAN FORUM WEB TEKNOLOGI KOMPUTER JARINGAN (TKJ) SEBAGAI SUMBER BELAJAR DI SMKN 22 JAKARTA

  • Wiranata A
N/ACitations
Citations of this article
16Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pemanfaatan Forum Web Teknologi Komputer Jaringan (TKJ) di SMKN 22 Jakarta: Program Studi Teknologi Pendidikan Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan, Universitas Ibn Khaldun Bogor, 2019.Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pemanfaatan web “FORUM TKJ SMKN 22 JAKARTA” sebagai sumber belajar siswa jurusan Teknik Komputer dan Jaringan di SMK Negeri 22 Jakarta Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 22 Jakarta yang terletak di Jl. Condet Raya Jakarta Timur, pada Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan Pada bulan Juli-Agustus 2020 Penelitian yang digunakan termasuk ke dalam penelitian deskriptif, Metode yang digunakan adalah metode survai. Menurut Masri Singarimbun, teknik survai merupakan cara pengumpulan informasi dari responden dengan menggunakan kuesionerHasil penelitian menunjukan secara umum Siswa SMKN 22 Jakarta telah memanfaatkan forum TKJ sebagai sumber belajar saat perencanaan, pelaksanaan dan tindak lanjut sebagai sumber belajar harus ditingkatkan lagi agar dapat membantu mahasiswa mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan

Cite

CITATION STYLE

APA

Wiranata, A. A. (2021). PEMANFAATAN FORUM WEB TEKNOLOGI KOMPUTER JARINGAN (TKJ) SEBAGAI SUMBER BELAJAR DI SMKN 22 JAKARTA. Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan, 6(2), 102. https://doi.org/10.32832/educate.v6i2.5111

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free