PKM Desain Labelling Kemasan Kerupuk Ikan Pada Industri Kecil Menengah di Desa Pesisir Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo

  • Puryantoro P
N/ACitations
Citations of this article
30Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dan target yang ingin dicapai dalam PKM ini adalah melakukan pendampingan dan pendidikan pada ndustry rumah tangga kerupuk ikan di Desa Kilensari Dusun Pesisir dapat berkembang dan berekspansi ke usaha yang berskala lebih luas melalui perbaikan kemasan labelling. Luaran yang dihasilkan dari program PKM meliputi dua aspek, aspek produksi dan aspek manajemen. Dari aspek produksi mitra IKM kreupuk ibu Kholifa diharapkan dapat menghasilkan produk baru seperti dengan kemasan labelling. Dari aspek manajemen mitra diharapkan dapat membuat catatan pembukuan usaha yang rapi sesuai standart usaha dan pemasaran. Pengabdian ini dilakukan selama 1 bulan di Dusun Pesisir Desa Kilensari Kecamatan Panarukan. Program ini menghasilkan kerupuk ikan dengan kemasan dan label yang memiliki nilai ekonomis sehingga akan semakin meningkatkan nilai jual kerupuk ikan serta mitra dapat mengetahui cara mengatur manajemen usaha dari segi keuangan dan pemasaran.

Cite

CITATION STYLE

APA

Puryantoro, P. (2018). PKM Desain Labelling Kemasan Kerupuk Ikan Pada Industri Kecil Menengah di Desa Pesisir Kecamatan Panarukan Kabupaten Situbondo. Warta Pengabdian, 12(1), 233. https://doi.org/10.19184/wrtp.v12i1.7337

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free