PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION (RME) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI KELAS IV SEKOLAH DASAR

  • Puspita V
N/ACitations
Citations of this article
21Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Realistik matematik education (RME) merupakan suatu pendekatan pembelajaran yang memanfaatkan realita dan lingkungan sebagai upaya memperlancar proses pembelajaran matematika. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Prosedur penelitian meliputi, perencanaan, pelaksanaan, pengaatan/observasi, dan  refleksi. Hasil penelitian menunjukan hasil belajar siswa pada siklus 1 yang masih pada kategori cukup, sehingga mengharuskan untuk melanjutkan penelitian ke siklus II. Pada siklus II hasil belajar siswa secara berturut-turut meningkat menjadi 83,66%, 81, 45% dan 79,37. Sehingga dapat diambil kesimpulan bahwa pendekatan RME dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Kata Kunci: Hasil Belajar, Kognitif, Afektif, Psikomotor, RME

Cite

CITATION STYLE

APA

Puspita, V. (2017). PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION (RME) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI KELAS IV SEKOLAH DASAR. Jurnal Handayani, 5(1), 7. https://doi.org/10.24114/jh.v5i1.6351

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free