Analisis Efektivitas dan Efisiensi Anggaran Belanja Pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Sleman

  • Putra A
N/ACitations
Citations of this article
104Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini merupakan hasil dari studi empiris yang menunjukkan fakta-fakta dan menjelaskan tentang sifat yang terjadi pada objek yang diteliti. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas dan efisiensi anggaran belanja. Objek dari penelitian ini adalah Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Sleman. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat efektivitas terhadap anggaran belanja masuk kedalam katagori cukup efektif. Sedangkan tingkat efisiensi terhadap anggaran belanja menunjukkan katagori efisien dan sangat efisien. Penelitian ini mempunyai implikasi kepada Badan Kesbangpol sebagai bahan evaluasi kinerja terkait dengan proses penyusunan dan penyerapan anggaran belanja

Cite

CITATION STYLE

APA

Putra, A. F. (2020). Analisis Efektivitas dan Efisiensi Anggaran Belanja Pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Sleman. Jurnal Akuntansi Indonesia, 9(1), 1. https://doi.org/10.30659/jai.9.1.1-10

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free