This study aimed to produce a web-based lecture evaluation system in the Post-Graduate Program of IAIN Salatiga. The developed system was called SEVADO (Sistem Evaluasi Perkuliahan Dosen/Evaluation System of the Lecturer's learning). The method of this research was research and development (R&D). The data collection techniques were documentations, interviews, focus group discussions (FGD), and questionnaires. The research subjects were 10 students during the pilot study and 46 students in the main research. The aspects which was tested includes functionality, usability, reliability, performance and supportability. To test the aspect of reliability and performance, WAPT tools (Web Application Performance Testing) software was applied. The researcher concludes that the web-based lecture evaluation system of the Post-Graduate Program of IAIN Salatiga was feasible. It met the five aspects of system testing: functionality (score 4.2/excellent category), usability (score 4.3/excellent category), supportability (score 4.3/excellent category), performance (97%), and reliability (92%). ABSTRAK Makalah ini memaparkan tentang pengembangan sistem evaluasi perkuliahan dosen berbasis web di program pascasarjana IAIN Salatiga. Sistem yang dihasilkan diberi nama SEVADO (Sistem Evaluasi Perkuliahan Dosen). Penelitian menggunakan metode penelitian dan pengembangan. Pengumpulan data menggunakan teknik dokumentasi, wawancara, diskusi terarah dan kuesioner. Subyek pada uji coba terbatas sebanyak 10 mahasiswa dan pada uji coba diperluas menjadi 46 mahasiswa. Untuk mengetahui kelayakan, sistem diuji berdasarkan lima aspek, yaitu functionality, usability, supportability, reliability dan performance. Untuk mengetahui reliabilitas dan kinerja, sistem diuji menggunakan prangkat lunak WAPT (Web Application Performance Testing). Hasil analisis data menunjukkan bahwa sistem evaluasi perkuliahan dosen berbasis web di Program Pascasarjana IAIN Salatiga dinyatakan layak, yaitu; aspek functionality dengan perolehan skor 4,2 (kategori sangat baik), aspek usability dengan perolehan skor 4,3 (kategori sangat baik), aspek supportability dengan perolehan skor 4,3 (kategori sangat baik), aspek performance dengan persentase keberhasilan sebesar 97%, dan aspek reliability dengan persentase keberhasilan sebesar 92%.
CITATION STYLE
Winarno, W. (2018). Design and Implementation of Web-Based Lecture Evaluation System. Jurnal Pendidikan Islam, 3(2), 235. https://doi.org/10.15575/jpi.v3i2.1583
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.