Kajian Literatur: Faktor dan Solusi untuk Mengatasi Rendahnya Literasi Matematis Siswa

  • Sulfayanti N
N/ACitations
Citations of this article
165Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Literasi masih menjadi topik yang hangat dalam dunia Pendidikan, terutama di Indonesia. Melihat pentingnya kemampuan literasi, maka siswa-siswa Indonesia harus memiliki kemampuan ini. namun pada kenyataan dilapangan literasi matematika di Indonesia masih tergolong sangat rendah. Sehingga dalam artikel ini akan membahas tentang apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi rendahnya literasi matematis siswa dan solusi apa yang dapat dilakukan para peneliti dalam mengatasi rendahnya literasi matematis siswa. Penelitian ini menggunakan metode systematic literature review. Dengan jumlah data yang dianalisis dalam penelitian ini sebanyak 15 artikel.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sulfayanti, N. (2023). Kajian Literatur: Faktor dan Solusi untuk Mengatasi Rendahnya Literasi Matematis Siswa. JURNAL JENDELA PENDIDIKAN, 3(04), 382–388. https://doi.org/10.57008/jjp.v3i04.590

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free