Penelitian ini melibatkan siswa kelas VIIIB berjumlah 19 orang semester II SMP Satu Atap Bunga Mekar tahun pelajaran 2020/2021 pada pendidikan Jasmani Olahraga Kesehatan (PJOK). Langkah-langkah pendekatan saintifik berbantuan video pembelajaran dilaksanakan sebanyak 2 (dua) siklus. Data dikumpulkan melalui google form/whaatsaap group dan dianalisis secara kuantitatif. Hasil belajar PJOK dari siklus I 80,15 (baik) meningkat 8,99 menjadi 89,14 (baik) siklus II, ketuntasan klasikal (KK) dari siklus I 94,74% meningkat 5,26% menjadi 100% siklus II.
CITATION STYLE
Winasa, I. P. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) Melalui Penerapan Pendekatan Saintifik Berbantuan Video Pembelajaran pada Masa Pandemi. JIRA: Jurnal Inovasi Dan Riset Akademik, 2(6), 804–812. https://doi.org/10.47387/jira.v2i6.162
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.