TINJAUAN PENETRASI INDEKS ASPAL PERHADAP PENAMBAHAN LIMBAH POME

  • Saleh A
  • Anggraini M
N/ACitations
Citations of this article
13Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Aspal merupakan bahan pengikat agregat pada konstruksi perkerasan jalan yang memegang peranan sangat penting dalam menentukan kinerja perkerasan walaupun komposisinya sekitar 4-10% berdasarkan berat total campuran. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah mengurangi ketergantungan terhadap aspal minyak dengan mengembangkan alternative binder. Penambahan limbah pome pada aspal menjadi alternative sebagai bahan pengikat yang dapat mengikat agregat pada perkerasan aspal yang ditentukkan pada nilai penetrasi dan titik lembek aspal. Pada penelitian ini nilai penetrasi dan titik lembek tanpa ditambahkan limbah pome sebesar 62,2mm dan 48,5°C kemudian yang ditambahkan limbah pome sebesar 1%, 2%, 3%, 4% dan 5%. Dari penambahan limbah pome ini untuk nilai penetrasi mengalami penurunan sedangkan untuk titik lembek dengan penambahan limbah pome ini mengalami kenaikan. Untuk nilai penetrasi indeks dengan penambahan limbah pome ini nilai penetrasi indeksnya mengalami kenaikan dari -0,686 untuk aspal tanpa penambahan limbah pome naik menjadi -0,245 pada penambahan 5% ini mengindikasikan bahwa dengan penambahan limbah pome tersebut membuat aspal memiliki sifat sensitif terhadap temperatur.

Cite

CITATION STYLE

APA

Saleh, A., & Anggraini, M. (2020). TINJAUAN PENETRASI INDEKS ASPAL PERHADAP PENAMBAHAN LIMBAH POME. Racic : Rab Construction Research, 5(2), 58–64. https://doi.org/10.36341/racic.v5i2.1403

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free