Perancangan Game Edukasi Pengenalan Hewan 3D Berbasis Android dengan Augmented Reality untuk Anak Usia Dini

  • Pramono A
  • Huda I
N/ACitations
Citations of this article
18Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Augmented Reality Pengenalan Binatang merupakan suatu media pembelajaran pengenalan hewan untuk anak usia dini dengan memanfaatkan Augmented Reality sebagai metode pembelajaran  pengenalan  hewan yang diharapkan dapat menjadi media pembelajaran dan memberikan suasana belajar baru bagi anak. Pada umumnya anak kecil cepat bosan apabila buku yang digunakan selalu sama dalam proses belajar. Untuk itu perlu adanya inovasi baru untuk meningkatkan daya minat anak-anak dalam proses pembelajaran. Augmented Reality bisa menghadirkan bentuk tidak nyata ke dalam dunia nyata. Mekanisme Augmented Reality menggunakan dua jenis tanda, yaitu Augmented Reality berbasis Marker, dan Augmented Reality tanpa Marker. Augmented Reality berbasis Marker menggunakan suatu penanda untuk mengenali objek sedangkan Augmeneted Reality tanpa Marker tidak menggunakan Marker untuk mengenali objek.

Cite

CITATION STYLE

APA

Pramono, A., & Huda, I. F. (2023). Perancangan Game Edukasi Pengenalan Hewan 3D Berbasis Android dengan Augmented Reality untuk Anak Usia Dini. NUCLEUS, 4(2), 121–135. https://doi.org/10.37010/nuc.v4i2.1477

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free