Hubungan Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pelanggan, Dan Loyalitas Pelanggan Pada Pengguna Transportasi Daring

  • Jacksen E
  • Slamet F
N/ACitations
Citations of this article
75Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

All society around the world has changed their life significantly because of technological advances, one of them is online transportation. The purpose of this research is to determine that there is a relationship between service quality, customer satisfaction, and customer loyalty towards online transportation users in Jakarta: customer satisfaction as a mediator. The research is done with purposive sampling. Researcher distributes questionnaires to 100 respondents who are the user of online transportation in Jakarta. The result of this study indicates that there is a relationship between service quality, customer satisfaction and customer loyalty towards users of online transportation in Jakarta: customer satisfaction as a mediator. Masyarakat dunia telah mengubah hidupnya secara signifikan karena kemajuan teknologi, salah satunya adalah transportasi daring. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah adanya hubungan kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, dan loyalitas pelanggan pada pengguna transportasi daring di Jakarta: kepuasan pelanggan sebagai mediator. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling. Kuesioner disebarkan pada 100 responden di Jakarta yang merupakan pengguna transportasi daring. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa adanya hubungan kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, dan loyalitas pelanggan serta kepuasan pelanggan sebagai mediator.

Cite

CITATION STYLE

APA

Jacksen, E. L., & Slamet, F. (2020). Hubungan Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pelanggan, Dan Loyalitas Pelanggan Pada Pengguna Transportasi Daring. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 2(1), 229. https://doi.org/10.24912/jmk.v2i1.7464

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free