Kesadaran Pendidikan; Kunci Pengembangan Pendidikan Islam

  • Ahdi M
N/ACitations
Citations of this article
30Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Manusia secara naluriah memiliki potensi intelektual dalam bidang afektif, kognitif danpsikomotorik yang bisa dikembangkan untuk meningkatkan kualitasnya melalui prosespendidikan. Macam-macam kesadaran pendidikan itu berupa dapat dilihat dari segi alurtahap pelaksanaan pendidikan, dari segi sasaran bimbimgan, dari segi sudut pelaku, darifungsi kesadaran pendidikan, atau Mekanisme membudayakan kesadaran pendidikan.Tahap-tahap yang ditempuh untuk membudayakan kesadarn pendidikan , antara lain;Membentuk mindset, Mendemonstrasikan dan mendalami model sebgai contoh, Melaksakankesadaran pendidikan secara realistis dalam tugas/wilayah kerja masing-masing komponenmasyarakat, Mempublikasikan dan mempopulerkan hasil dan dampak kesadaranpendidikan untuk memberikan pengaruh dalam membudayakan kesadaran pendidikan,Melakukan evaluasi kritis terhadap semua tahapan-tahapan diatas, secara rasional, obyektif,kritis dan membandingkan dengan kondisi sebelumnya, Melakukan tindak lanjut dari hasilevaluasi.Kata kunci : Kesadaran Pendidikan, Pendidikan Islam

Cite

CITATION STYLE

APA

Ahdi, M. W. (2017). Kesadaran Pendidikan; Kunci Pengembangan Pendidikan Islam. DINAMIKA : Jurnal Kajian Pendidikan Dan Keislaman, 2(1), 1–26. https://doi.org/10.32764/dinamika.v2i1.122

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free