Pengaruh Perendaman Telur Ikan Mas (Cyprinus Carpio L.) Dalam Larutan Daun Jarak Pagar (Jatropha Curcas L.) Terhadap Daya Tetas Telur

  • Mahyuddin M
  • Syam H
  • Mustarin A
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perendaman larutan daun jarak pagar terhadap daya tetas telur ikan mas (Cyprinus carpio L.). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen kuantitatif dengan menggunakan rancangan percobaan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari empat perlakuan dan tiga kali ulangan. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hasil perhitungan rata-rata presentase daya tetas telur tertinggi sebesar 86,6% yaitu pada perlakuan B dengan dosis larutan daun jarak pagar (Jatropha curcas L.) 4 gr/L.

Cite

CITATION STYLE

APA

Mahyuddin, M., Syam, H., & Mustarin, A. (2020). Pengaruh Perendaman Telur Ikan Mas (Cyprinus Carpio L.) Dalam Larutan Daun Jarak Pagar (Jatropha Curcas L.) Terhadap Daya Tetas Telur. Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian, 6(1), 23. https://doi.org/10.26858/jptp.v6i1.11182

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free